Setiap tiga bulan, pengurus, PP dan anggota Subud Bogor selalu menjadwalkan kunjungan ke kelompok Sukamulia. Hal ini dilakukan untuk membantu meningkatkan rasa persaudaraan …
Kunjungan ke Sukabumi yang Tak Terlupakan
Selama November 2023, Subud Bogor mengadakan dua kali kunjungan ke kelompok latihan Sukabumi. Pertama kali pada 4 November 2023 ketika puluhan anggota, pengurus …
Bertandang ke Sukamulia
Pada 30 September 2023, rombongan Subud Bogor kembali mengadakan kunjungan rutin ke kelompok latihan Sukamulia, sekaligus ziarah ke makam YM Bapak Muhammad Subuh …
Menyambut Anggota Subud Amerika Serikat
Pada bulan Ramadan, biasanya banyak anggota Subud dari luar negeri yang khusus datang ke Indonesia untuk merasakan suasana bulan puasa di negeri ini. …
Menambah Kerukunan Subud Sukamulia
Setelah terakhir melakukan kunjungan rutin ke Subud Sukamulia pada Agustus 2022 lalu, pada 4 Maret 2023, Subud Cabang Bogor dan Subud Ranting Sukabumi …
Kunjungan ke Subud Denpasar
Pada 23 November 2022, dua anggota Subud Bogor, Pak Bambang dan Bu Nurul, mengadakan kunjungan ke Subud Denpasar, Bali. Mereka melakukan perjalanan darat …
Kebersamaan yang Indah di Subud Sukabumi
Pada 29 Oktober 2022, rombongan Subud Bogor kembali melakukan kunjungan rutin ke Subud Ranting Sukabumi. Kegiatan ini merupakan program rutin Pembantu Pelatih dan …
Mempererat Persaudaraan di Subud Sukamulia
Pada Sabtu 20 Agustus 2022, sesuai jadwal rutin kegiatan triwulan, Subud Cabang Bogor mengadakan acara kunjungan ke Subud Ranting Sukamulia. Kegiatan ini dirancang …
Kunjungan ke Subud Semarang
Pada Kamis-Sabtu, 17-19 Maret 2022, dua pengurus Subud Bogor, Kang Pramana dan Mas Mahsum berkunjung ke Subud Semarang, Jawa Tengah. Adapun maksud kunjungan …
Setahun Wisma Subud Sukabumi
Pada 22 Januari 2022, Subud Bogor melakukan kunjungan rutin ke Hall Subud Sukabumi. Kunjungan kali ini istimewa karena juga dihadiri Ketua Umum PPK …
